Home » » JAWABAN LKS IPA KELAS X

JAWABAN LKS IPA KELAS X




1.               Sebutkan langkah-langkah dalam melaksanakan penelitian ilmiah ?
2.              Jelaskan Perbedaan variabel Bebas dan variabel terikat ?
3.              Bagaimana hubungan antara stimulus, respon dan penelitian ilmiah ?
4.              Mengapa Penelitian ilmiah dikatakan sebagai cara untuk mendapatkan ilmu pengetahuan ?
5.              Apakah peranan Hipotesis dalam penelitian ilmiah ?
6.              Apakah peran teori dalam sebuah penelitian ?
7.              Mengapa kita harus menggunakan metode ilmiah untuk memperoleh ilmu pengetahuan ?
8.              Apa yang harus kita lakukan jika hipotesis penelitian kita ditolak ?
9.              Jelaskan bagaimana seorang peneliti menyusun hipotesis ?
10.         Jelaskan tujuan Penelitian ?



JAWABAN IPA == METODE ILMIAH
LKS KELAS X ESSAY 

Jawaban no: 1
-          Menentukan dan merumuskan masalah
-          Merumuskan Hipotesis / Dugaan
-          Melaksanakan eksperimen (Percobaan)
-          Observasi / pengamatan
-          Mengumpulkan data
-          Menarik kesimpulan

Jawaban no: 2
-          Variabel bebas yaitu yang dapat di ubah-ubah dan mempengaruhi / menyebabkan terjadinya suatu proses / gejala / peristiwa
-         Variabel terikat yaitu variabel yang di pengaruhi oleh variabel lain atau
       Faktor yang  terjadinya hasil percobaan dan terjadinya karena variabel bebas

Jawaban no: 3
-          Jika manusia yang berhadapan dengan stimulus tertentu tadi berusaha memberikan respon terhadap problema yang ada dengan menggunakan logika yang benar maka di katakan manusia tersebut telah menggunakan metode ilmiah. Jika problem yang ada dipecahkan dengan menggunakan prosedur yang sesuai maka prosedur ini dinamakan Penelitian Ilmiah

Jawaban no: 4
-         - Karena penelitian ilmiah paling tinggi nilai ketepatannya di bandingkan dengan metode yang lain, penelitian ilmiah dicapai dengan langkah metode ilmiah

Jawaban no: 5
- Tujuan dibuat hipotesis adalah mengerahkan dan merancang eksperimen agar dapat menjawab permasalahan yang kita ajukan.
-          

Jawaban no: 6
- Agar dapat mempermudah dalam menyelesaikan penelitian.
-          
Jawaban no: 7
- karena dalam mencari ilmu pengetahuan seringkali manusia tidak yakin pada apa yang dilihatnya, untuk itulah harus memerlukan langkah-langkah metode ilmiah untuk membuktikan kebenaran yang dicari.
-        
Jawaban no: 8
- Kita harus membuat hipotesis baru yang berdasarkan data dan informasi yang terbatas serta hipotesis tersebut senantiasa menunjukkan variabel yang dapat diukur, diperbandingkan, dan nilai ketepatannya lebih tepat dari hipotesis sebelumnya.
-         

Jawaban no: 9
- Peneliti menyusun hipotesis berdasarkan data dan informasi yang terbatas dan teori-teori yang relevan dengan menggunakan penalaran.
-          

Jawaban No. 10
- Tujuannya :
   * untuk memperoleh informasi baru
   * mengembangkan dan menjelaskan
   * menerangkan, memprediksi, dan mengontrol suatu ubahan

0 comments:

Posting Komentar

Ads Top

Facebook

https://www.facebook.com/eko.riyadi.92123
Diberdayakan oleh Blogger.

Sample Text

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Stats

Blog Archive

Cari Blog Ini

Blog Archive

Flickr

Facebook

https://web.facebook.com/ekostereo

Advertising

SDN MALAKA JAYA 08

SELAMAT DATANG DI SEKOLAH RAMAH ANAK

Pages

Popular Posts